
KPU Kab klungkung melaksanakan kegiatan Sosdiklih Pemula pada Mapel Profil Lulusan 8 Dimensi di SLBN 1 Klungkung
#TemanPemilih, Komisi Pemilihan Umum Kabupaten klungkung melaksanakan kegiatan sosialisasi Pendidikan Pemilih Pemula pada Mapel Profil Lulusan 8 Dimensi di SLBN 1 Klungkung, Jumat (26/9/2025)
Kegiatan diikuti oleh para siswa sebagai bagian dari upaya memberikan pemahaman sejak dini tentang pentingnya demokrasi.
Kegiatan sosialisasi dilaksanakan oleh Ketua Divisi Teknis Penyelenggara, I Gede Suka Astreawan, dalam kegiatan sisialisasi ditekankan generasi muda perlu dibekali pengetahuan tentang sistem demokrasi dan pentingnya mempergunakan hak pilih/partisipasi dalam pemilu. Dijelaskan pula ada hak disabilitas dalam pemilu dan layanan khusus yang disediakan oleh KPU untuk pemilih disabilitas.
#KPUMelayani
#KPUMelayani