Berita Terkini

KPU Kab Klungkung mengikuti Rapat Koordinasi Sistem Akuntansi Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) pada Lingkungan KPU

#TemanPemilih, Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Klungkung mengikuti Rapat Koordinasi Sistem Akuntansi Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) pada KPU,yang digelar oleh KPU Republik Indonesia Senin (14/7/25) melalui Zoom Meeting.

Tujuan Kegiatan Rapat Koordinasi, dalam rangka meningkatkan pemahaman dan kemampuan Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam mengelola dan menerapkan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) pada KPU, dan untuk Penguatan Kapasitas Pejabat Struktural dan Fungsional dalam menyusun, mengelola dan mengevaluasi dokumen Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) Tahun 2025. Kegiatan diikuti oleh Sekretaris dan Kepala Sub Bagian Perencanaan, Data, dan Informasi KPU Kabupaten Klungkung.

#KPUMelayani

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 73 kali